Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

DC recomendation: Berani Tidak Disukai

Gambar
  Rekomendasi Buku “ Kita tidak bisa mengendalikan apa yang orang lain pikirkan tentang kita. Yang bisa kita kendalikan hanyalah bagaimana kita memandang diri kita sendiri. ” Halo, DC Buddies! Ada gak sih yang pernah atau lagi merasa sulit bahagia, capek, dan frustasi karena gagal memenuhi ekspektasi orang lain, masih terbayang masa lalu yang kurang menyenangkan, atau gampang overthinking terhadap sesuatu yang sebenarnya gak perlu dipikirin banget? Nah, mimin punya rekomendasi buku yang cocok banget buat kalian, nih! Buku " Berani Tidak Disukai " berisi pengembangan diri yang dikemas dalam dialog antara seorang pemuda dan filsuf. Dalam diskusinya, filsuf banyak memgambil teori dari tokoh psikologi Alfred Adler yang membahas tentang trauma masa lalu, tujuan hidup, perasaan inferior, dan hubungan interpersonal manusia yang akan membantu kita melihat kehidupan dengan sudut pandang yang baru. Jadi, apa aja sih yang bisa dilakukan agar lebih bahagia dalam menjalani kehidupan? Men...

Toxic Positivity: Emang Boleh Sepositif Ini?

Hallo DC Buddies! Gimana harinya? Baik? Buruk? Capek? Muak? Lelah? Happy? “Sejujurnya capek banget min, tapi aku ngerasa ini belum seberapa dibanding yang lain” “Sedikit ada masalah tapi its okayy semuanya pasti akan baik-baik aja” Mungkin ada beberapa yang merasa seperti itu, capek tapi ngerasa harus semangat terus. Tanpa kamu sadari, secara tidak sengaja kamu sedang mengalami toxic positivity , lho! Kamu sudah tahu belum tentang istilah " toxic positivity "? Kalo belum, yuk, kita bahas bareng-bareng sekarang! Jadi, toxic positivity itu seperti ketika kamu terlalu fokus pada sikap positif dan malah mengecilkan perasaan negatif kamu. Keliatannya positif sih, tapi perlu kita garis bawahi kalo pikiran positif berlebihan ini akan berdampak pada mental kita, dalam jangka panjang bisa berisiko menyebabkan stres, depresi, gangguan cemas ( anxiety disorder ), dan gangguan mental lainnya. Kenali Tanda Kamu Tidak Sengaja Mengalami Toxic Positivity Salah satu tanda utama toxic positi...